Ide Logo Industri:
Logo | Deskripsi |
---|---|
Edit | Logo tanpa ikon ini mewakili sifat bisnis industri yang ramping dan pragmatis. Desain monokromatik ini menggunakan elemen yang sedikit untuk menciptakan nuansa elegan dan canggih. Jenis huruf Saira tegas namun halus menciptakan kontras yang baik dengan background berwarna charcoal. |
Edit | Siluet klasik dari sebuah pabrik yang dibalut dengan roda gerigi menciptakan citra yang kuat dan sederhana. Background abu-abu mencerminkan bahan industri yang cocok dengan logo gelap. Jenis huruf KoHo yang halus pun menyeimbangkan ikon yang tebal, menghasilkan desian minimalis yang canggih. |
Edit | Ikon gambar garis berwarna biru menyampaikan perencanaan dan struktur, menyoroti sifat industri dari bisnis Anda. Seorang pekerja di dalam bingkai menyampaikan suasana yang menyampaikan rasa aman dan dapat diandalkan. Jenis huruf Saira Condensed yang hitam tebal pun menyeimbangkan ikon yang terang. |
Edit | Ikon ini menciptakan kontras yang baik antara gambar pabrik industri dan daun bundar untuk menciptakan simbol dinamis yang mengisyaratkan kealamian. Daun hijau yang menyegarkan, menyeimbangkan citra pabrik yang gelap dan melengkapi jenis huruf Teko kapital yang terstruktur. |
Edit | Komposisi topi pengaman dan roda gigi pada ikon menciptakan citra pekerja industri yang berjanggut, memberikan logo ini kepribadian yang kokoh. Background oranye menciptakan tekstur dan mengacu pada bahan yang sudah usang, menonjolkan nama bisnis dalam jenis huruf Saira Condensed yang bersih. |
Edit | Ikon elegan ini menciptakan kesan bergerak dan mengalir melalui penggunaan warna dan bentuk ikon. Ikon roda gigi biru memiliki konotasi mekanis dan menjadi simbol industri yang kuat. Komposisi ini pun dilengkapi dengan jenis huruf Ubuntu yang canggih yang menguatkan tone icon yang lebih gelap. |
Edit | Sekelompok pekerja industri yang mengenakan topi pengaman pada ikon menciptakan kesan kerja sama tim dan rasa aman. Dengan background hitam, jenis huruf Saira Condensed kapital ini terstruktur dan berkarakter, merlengkapi garis kuning halus pada ikon. Logo yang bagus untuk perusahaan konstruksi. |
Edit | Background biru royal ini bersifat formal dan menonjolkan nama bisnis Anda dalam jenis huruf Kanit dengan warna putih. Roda gigi biru dikaitkan dengan mesin dan dilengkapi dengan ikon nyala api berwarna oranye yang mencerminkan panas serta tekanan yang sering ada di pabrik industri. |
Edit | Desain minimalis yang menggunakan pabrik dan roda gigi sebagai ikon untuk menciptakan simbol industri yang mencolok. Nuansa biru pada ikon melambangkan stabilitas dan kepercayaan diri, menunjukkan bisnis yang kuat. Jenis huruf Teko yang bersih pun melengkapi daya tarik modern dari desain ini. |
Edit | Ikon bergaya tameng ini menggunakan sayap, bintang, dan gambar singa untuk menonjolkan keahlian dan spesialisasi bisnis industri Anda. Warna emas memberikan keunggulan yang ciamik pada desain logo ini. Jenis huruf Staatliches ini tebal dan menonjol indah dengan background gelap. |